Friday, June 8, 2012

Pengertian MSconfig n Regedit dalam Komputer

MSCONFIG
MSCONFIG adalah troubleshooting tool yang bisa digunakan untuk mendisable software/driver/dsb., dari boot up, dan bisa membantu Anda memecahkan masalah, dan juga membantu jika Anda ingin meningkatkan performance komputer. Untuk mengakses MSCONFIG, klik ’Start > Run’ dan ketik ’msconfig’, kemudian klik ’OK’.Tools ini biasanya diusung dalam sistem operasi MS. WIndows versi klien, seperti

Macam Macam Processor Komputer

Meski di pasaran ada banyak merk processor yang banyak beredar, namun kami mencoba menyempitkan pilihannya dengan membaginya menjadi dua bagian. Hal ini berdasarkan ketersediaan dan kebutuhan. Bagian yang pertama adalah processor Intel Pentium 4 family dan yang kedua AMD Athlon 64 Family.



Kedua merk processor tersebut merupakan merk yang paling banyak dicari dan digunakan oleh kebanyakan

Pengertian NTFS dan FAT / FAT32 dalam Komputer

Sehari hari saat kita bergaul dengan komputer yang menggunakan system operasi Windows tentu akan sering mendengar akronim/singkatan NTFS dan FAT. Walau banyak yang sudah paham dan mengerti akan maksud dari singkatan tersebut namun tidak sedikit pula yang belum begitu memahaminya.



NTFS merupakan singkatan dari NT File System dan FAT memiliki kepanjangan File Allocation Table. Keduanya merupakan

NTLDR Hilang Saat Booting Komputer

Dari dulu sampai sekarang permasalahan seperti yang saya tulis di judul masih menjadi pertanyaan yang cukup ngetop di beberapa milis tentang komputer. Maka dari itu saya akan menjelaskan.



Permasalahan atau pesan missing NTLDR biasanya muncul saat komputer melakukan booting pertama kali. Hilangnya file system ini bisa terjadi karena kesalahan saat melakukan shutdown, virus, instalasi program